Penulis :
Prof. Dr. Inne S. Sasmita, drg., Sp. KGA, Subsp. KKA(K)
Sinopsis :
Gangguan Spektrum Autisme (GSA) adalah gangguan perkembangan umum yang menjadi penghalang untuk perawatan gigi karena manajemen perilaku yang sulit. Anak dengan GSA memiliki karateristik yang berbeda-beda. Dokter gigi perlu mengetahui berbagai manajemen perilaku ketika berhadapan dengan pasien GSA. Pendekatan perawatan orthodontik berdasarkan orientasi perilaku yang benar akan memberikan hasil yang sukses. Anak yang mengalami GSA dapat menerima perawatan orthodontik yang sesuai dengan indikasinya. Beberapa laporan kasus menunjukkan keberhasilan perawatan orthodontik pada pasien GSA, baik menggunakan alat lepasan ataupun cekat. Akan tetapi, yang paling penting adalah manajemen perilaku agar pasien dapat mengikuti perawatan dengan baik
top of page
Rp0,00Price
Product Page: Stores_Product_Widget
bottom of page